Tag Archives: Pompa

Late Post of Project Gallery 2017

Selama hampir 1 tahun kami sudah melakukan instalasi pompa air tenaga surya Lorentz di beberapa lokasi. Mulai dari ujung barat Indonesia sampai ujung timur Indonesia.

Semoga apa yang sudah kami lakukan bermanfaat dan berguna.

Terima kasih

Untuk lebih lengkap, silahkan klik disini

Mengulas Kembali tentang Desain Sistem Pompa Lorentz

img_20160605_122450

LORENTZ selama 20 tahun 100% fokus pada rekayasa sistem pompa air tenaga surya. Produk kami hampir selalu dipasang di daerah yang paling terpencil dan paling extreme, dimana daerah tersebut betul-betul tidak ada suplai listrik.

Prioritas dari rancangan kami adalah sebagai berikut :

  • Produk harus dapat diandalkan dan memiliki umur panjang
    Keandalan suatu produk berasal dari cara merancang sebuah komponen dan sistem agar dapat berfungsi dengan baik. Pengalaman kami memiliki sistem pompa yang dipasang di beberapa tempat dan lebih dari 150 negara. Selama 20 tahun terakhir ini telah mengajarkan kita apa yang dibutuhkan agar rancangan kita betul-betul handal.

Continue reading Mengulas Kembali tentang Desain Sistem Pompa Lorentz